TINGKAT KEMISKINAN PROVINSI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA MARET 2011 SEBESAR 16,03 PERSEN - BPS-Statistics Indonesia Kulon Progo Regency

To maximize our services, sir/madam data users can consult the required data via the following link Questions ; answers can be seen on the following link Answers ; We Would respond, Monday-Friday at 08.00 - 15.30 WIB

In order to improve the quality of data and public services of BPS Kulon Progo Regency, please participate in the 2025 Data Needs Survey (SKD) at "this link"

Report a service complaint via the following link : Click Here

TINGKAT KEMISKINAN PROVINSI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA MARET 2011 SEBESAR 16,03 PERSEN

TINGKAT KEMISKINAN PROVINSI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA MARET 2011 SEBESAR 16,03 PERSENDownload Official Statistics News
Release Date : July 1, 2011
File Size :  MB

Abstract

  • Garis kemiskinan di Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta pada Maret 2011 sebesar Rp 249 629,- per kapita per bulan. Apabila dibandingkan dengan keadaaan Maret 2010 sebesar Rp 224 258,- per kapita per bulan, maka garis kemiskinan selama setahun yang lalu mengalami kenaikan sebesar 11,31 persen.
  • Jumlah penduduk miskin, yaitu penduduk yang konsumsinya berada di bawah garis kemiskinan, pada Maret 2011 di Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta terdapat 560,88 ribu orang. Jika dibandingkan dengan keadaan Maret 2010 yang jumlahnya mencapai 577,30 ribu orang, berarti jumlah penduduk miskin berkurang sebanyak 16,4 ribu orang dalam setahun.
  • Tingkat kemiskinan, yaitu persentase penduduk miskin dari seluruh penduduk, di Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta pada Maret 2011 sebesar 16,08 persen. Apabila dibandingkan dengan keadaan Maret Tahun 2010 yang besarnya 16,83 persen berarti ada sedikit gejala penurunan sebesar 0,74 persen selama setahun.
  • Indeks Kedalaman Kemiskinan (P1) dan Indeks Keparahan Kemiskinan (P2) pada periode Maret 2010-Maret 2011 mengalami penurunan. Ini mengindikasikan bahwa rata-rata pengeluaran penduduk miskin cenderung makin mendekati garis kemiskinan dan ragam pengeluaran penduduk miskin juga sedikit menyempit.
  • Badan Pusat Statistik

    BPS-Statistics Indonesia

    Badan Pusat Statistik Kabupaten Kulon ProgoJl. KRT Kertodiningrat

    Margosari

    Pengasih Kulon Progo

    Telp: (0274) 773 066 Fax: (0274) 773 129 Email : bps3401@bps.go.id

    logo_footer

    Copyright © 2023 BPS-Statistics Indonesia