Tanggal Rilis | : | 4 Mei 2016 |
Ukuran File | : | 0.38 MB |
Abstraksi
Nilai ITK DIY pada Triwulan I-2016 tercatat sebesar 107,96; angka ini menggambarkan kondisi ekonomi konsumen selama triwulan berjalan berada pada taraf optimis (ITK>100) dan mengalami peningkatan level optimisme dibandingkan dengan triwulan sebelumnya.
Nilai ITK DIY pada Triwulan II-2016 diperkirakan mencapai 123,60; artinya kondisi ekonomi konsumen diperkirakan akan membaik atau mengalami peningkatan dengan tingkat optimisme yang jauh lebih tinggi dibandingkan Triwulan I-2016.
Berita Resmi Statistik Terkait
Indeks Tendensi Konsumen Daerah Istimewa Yogyakarta Triwulan I-2019
Indeks Tendensi Konsumen Daerah Istimewa Yogyakarta Triwulan I Tahun 2015 Sebesar 97,18
Indeks Tendensi Konsumen Daerah Istimewa Yogyakarta Triwulan I Tahun 2014 Sebesar 118,18
Indeks Tendensi Konsumen Daerah Istimewa Yogyakarta Triwulan II Tahun 2016 Sebesar 108,98
Indeks Tendensi Konsumen Daerah Istimewa Yogyakarta Triwulan I Tahun 2017 Sebesar 104,13
Badan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik Kabupaten Kulon ProgoJl. KRT Kertodiningrat
Margosari
Pengasih Kulon Progo
Telp: (0274) 773 066 Fax: (0274) 773 129 Email : bps3401@bps.go.id