Keberangkatan penumpang angkutan udara domestik di Provinsi DI Yogyakarta Agustus 2024 turun 15,70 persen dibanding bulan sebelumnya - Badan Pusat Statistik Kabupaten Kulon Progo

Untuk Memaksimalkan Pelayanan Kami Bapak/Ibu Pengguna data bisa melakukan konsultasi data yang dibutuhkan melalui link berikut tanya ; pertanyaan Bapak/Ibu akan kami jawab pada link berikut jawab ; akan kami tanggapi senin-Jumat pukul 08.00-15.30 WIB

Dalam rangka peningkatan kualitas data dan pelayanan publik BPS Kabupaten Kulon Progo, mohon partisipasi Bapak/Ibu dalam Survei Kebutuhan Data (SKD) 2025 pada "tautan ini"

Laporkan pengaduan pelayanan melalui link berikut : Klik Disini

Keberangkatan penumpang angkutan udara domestik di Provinsi DI Yogyakarta Agustus 2024 turun 15,70 persen dibanding bulan sebelumnya

Keberangkatan penumpang angkutan udara domestik di Provinsi DI Yogyakarta Agustus 2024 turun 15,70 persen dibanding bulan sebelumnyaUnduh Berita Resmi Statistik
Tanggal Rilis : 2 Oktober 2024
Ukuran File : 2.58 MB

Abstraksi

Keberangkatan penumpang angkutan udara domestik di Provinsi DI Yogyakarta Agustus 2024 turun 15,70 persen dibanding bulan sebelumnya. Demikian juga, kedatangan turun 6,35 persen. Keberangkatan penumpang angkutan udara internasional turun 7,91 persen dibanding bulan sebelumnya. Sementara itu, kedatangan turun 4,95 persen. Jumlah barang yang dimuat menggunakan angkutan udara domestik Agustus 2024 turun 7,70 persen dibanding Juli 2024. Sedangkan barang yang dibongkar naik 29,11 persen. Keberangkatan penumpang angkutan kereta api Agustus 2024 turun 16,50 persen dibanding bulan sebelumnya. Sementara itu, kedatangan turun 15,48 persen. Jumlah barang yang diangkut menggunakan angkutan kereta api Agustus 2024 naik 2,25 persen dibanding Juli 2024. Sedangkan barang yang dibongkar turun 18,28 persen.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Kulon ProgoJl. KRT Kertodiningrat

Margosari

Pengasih Kulon Progo

Telp: (0274) 773 066 Fax: (0274) 773 129 Email : bps3401@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik